Sabtu, 21 Juni 2014

Cara Membuat Semut Berjalan Pada Blog

0 komentar
Setelah sebelumnya saya posting tentang cara membuat efek petir pada blog, sekarang saya ingin posting lagi caa membuat semut berjalan pada blog..he...he..he...ada-ada aja yah..Ada gula ada semut, ada yang yang asyik-asyik dan manis akan banyak pengunjung. Kayak blog yang hitam manis ini :D. Pernah lihat blog yang di halamannya ada semut yang muter-muter. Atau malah pernah tertipu karena mengira itu semut ada di monitor PC kamu, dan mau menyingkirkannya ternyata asli dari blognya.

Baiklah, sekarang kita akan belajar untuk membuat semut berputar-putar di halaman blog. Sebenarnya sangatlah mudah, hanya menambahkan kode HTML sederhana. Dan tidak hanya semut, bisa juga diganti gambar animasi lain yang kamu suka, bisa monyet, cecak, dan lain-lain.

Cara Membuat Semut Muter-muter di Blog

1. Login ke blogger
2. Pilih Rancangan kemudian Tambah Gadget
3. Pilih HTML/JavaScript
4. Masukan kode HTML berikut ini:  
<div style="display:scroll; position:fixed; top:150px; left:20px;"><img border="0" src="http://i1217.photobucket.com/albums/dd381/funywrld/semutfuny.gif" /> < /div>
5. Kode yang berwarna merah adalah URL gambar animasinya. 150 itu adalah jarak dari atas dan 20 jarak dari samping. Kita dapat menggantinya sesuai sesuka hati.
6. Simpan jika sudah selesai. klo udah jalan jgn lupa yah dikasih gula..buat makanannya.

Leave a Reply